Membahas dunia seputar komputer dan lainnya

Cara Mengatasi Windows Can Only Be Installed To Gpt Disks

esan eror diatas akan timbul jika ente menekan teks ” Windows cannot be installed to disk 0 partition 1 (show detail)”.
 
Tulisan diatas tersebut akan ente jumpai jika sedang instalasi windows yang mana partisi yang sedang digunakannya yaitu partisi MBR (Master Boot Record) dengan kata lain partisi standar BIOS.
Partisi MBR ini diadopsi oleh Windows Xp hingga windows 7.
 
Sedangkan untuk menginstal Windows 8 keatas dibutuhkan GPT Disk (GUID Partition Table) yang digunakan untuk install Windows mode UEFI (Unified Extensible Filmware Interface).
Kelebihan dari UEFI adalah kemampuannya yang bisa booting lebih cepat dari sistem BIOS biasa serta menghemat energi dan keamanannya yang lebih baik.
 
Intinya untuk mengatasi masalah diatas diperlukan konverter dari MBR ke GPT agar instalasinya dapat dilanjutkan, berikut langkah-langkahnya:
 
Ente wajib mengamankan data (back up) dahulu dari hdd yang mau diubah partisinya. Copy data ke media lain yang cukup ruang penyimpanannya lalu ikuti langkah dibawah ini :
  1. Boot dari DVD Installer Windows 8
  2. Klik tombol Install
  3. Klik tombol Shift+F10 di keyboard
  4. Silahkan ketik “diskpart” (tanpa tanda ketik)
  5. Ketik list disk
  6. Ketik select disk 0
  7. ketik convert gpt
  8. Exit dan Close
  9. Teruskan proses instalasi windows sampai selesai
 
SEMOGA BERMANFAAT
 
by
Mas Arul
=======
Tag : Komputer
0 Komentar untuk "Cara Mengatasi Windows Can Only Be Installed To Gpt Disks"

Back To Top